PENERAPAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING UNTUK REKOMENDASI PILIHAN PERANGKAT GLOBAL POSITIONING SYSTEM POST PROCESSING KINEMATIC (GPS PPK) PADA WAHANA UNMANNED AERIAL VEHICLE (UAV) DALAM PEMETAAN FOTO UDARA / MUHAMAD WARUDIN / 14167034 / Pembimbing I : Hardi Jamhur / Pembimbing II : Derman Janner Lubis

Warudin, Muhamad (2021) PENERAPAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING UNTUK REKOMENDASI PILIHAN PERANGKAT GLOBAL POSITIONING SYSTEM POST PROCESSING KINEMATIC (GPS PPK) PADA WAHANA UNMANNED AERIAL VEHICLE (UAV) DALAM PEMETAAN FOTO UDARA / MUHAMAD WARUDIN / 14167034 / Pembimbing I : Hardi Jamhur / Pembimbing II : Derman Janner Lubis. FINKOM - UNBIN, Bogor.

[thumbnail of HALAMAN JUDUL.pdf] Text
HALAMAN JUDUL.pdf - Published Version

Download (356kB)
[thumbnail of BAB I PENDAHULUAN.pdf] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (330kB)
[thumbnail of BAB II KERANGKA TEORITIS.pdf] Text
BAB II KERANGKA TEORITIS.pdf - Published Version

Download (351kB)
[thumbnail of BAB III METODOLOGI PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN.pdf] Text
BAB III METODOLOGI PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN.pdf - Published Version

Download (417kB)
[thumbnail of BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf] Text
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.pdf] Text
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.pdf - Published Version

Download (7kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (14kB)

Abstract

GPS PPK merupakan perangkat yang paling dicari oleh sejumlah pengguna UAV baik untuk digunakan maupun dikembangkan kembali. Terkadang pengguna UAV belum tepat dalam memilih perangkat GPS PPK yang mereka pilih, mengakibatkan tidak optimal penggunaan perangkat bahkan tidak digunakan sama sekali perangkat tersebut. Oleh sebab itu pengguna UAV ingin lebih tepat dan efektif dalam memilih perangkat GPS PPK agar perangkat tersebut sesuai dengan yang dibutuhkan. Dengan metode yang digunakan adalah Simple Additive Weighting (SAW) dengan kriteria yang sudah ditentukan dan disetujui oleh orang yang ahli dibidangnya yaitu, ketelitian, frekuensi sinyal, daya tahan perangkat dan modifikasi perangkat. Dengan adanya kriteria tersebut dapat dilakukan perhitungan dengan metode Simple Additive Weighting (SAW) dan dibuat prototipe aplikasi yang hasilnya akan menampilkan rekomendasi pilihan perangkat GPS PPK yang nantinya akan dipilih oleh pengguna UAV. Hasil penelitian menunjukan bahwa, hasil dari perhitungan menggunakan metode Simple Additive Weighting (SAW) diperoleh peringkat dari setiap alternatif yang sudah ditentukan, yaitu Perangkat C dengan nilai 0,9502. Aplikasi ini sudah dilakukan uji kelayakan oleh 2 (dua) orang ahli dengan persentase nilai sebesar 100% serta dilakukan uji pengguna dengan persentase kelayakan sebesar 79,79% yang bermakna aplikasi yang dibangun layak dan juga sudah dilakukan uji akurasi dengan menggunakan rumus spearmen rank dengan hasil akurasi 0,800.

Item Type: Other
Uncontrolled Keywords: Rekomendasi Pilihan Perangkat, Simple Additive Weighting, GPS PPK, UAV
Subjects: W Computer Science > Decision Support System (DSS)
Depositing User: R. Rizka Nurmala
Date Deposited: 10 Jun 2023 04:39
Last Modified: 10 Jun 2023 04:39
URI: http://finkom.repository.unbin.ac.id/id/eprint/230

Actions (login required)

View Item
View Item